The White Box

box putih manis elegan box handmade manis


The White Box

Kategori           : Craftbox / Kotak Hantaran
Ukuran (p/l/t)   : 15 X 22 Cm X 3 Cm
Harga satuan    : Rp 5.000,00                        
Grosir               : Rp 4.250,00
(grosir minimal order 50 buah, maximal order 200 buah dan membutuhkan waktu 2-4 minggu untuk proses pengerjaan). 

Hai teman Dauniy, produk kali bisa dikatakan sebagai produk yang fleksibel. Jangan salah baca judul di atas dengan The White House, karena jelas tidak mungkin kami sebagai crafter malah berniat menjual gedung nomor satu di Amerika itu. The White Box adalah kotak hantaran serbaguna dengan desain simple namun memberi nilai berharga.
Berapa harga kotak hantaran di pasaran? Teman-teman bisa cek rata-rata ukuran terkecil 10 x 10 cm dengan tinggi 3-5 cm dilabeli dengan harga 5000-an. Lalu kenapa box dari Dauni bisa jauh lebih murah dari itu? tenang, perbedaannya tidak terletak pada bahan dasar ataupun kualitas pembuatan. White box ini terbuat dari bahan karton yang sama dengan yang lain, bedanya adalah Dauni merupakan produsen crafter tangan pertama yang ingin memberi kepercayaan pada teman-temannya.

Silahkan dipesan, ukuran yang tersedia:
10 x 10 x 5 (persegi) Rp 4.000,00
15 x 22 x 3 (persegi panjang) Rp 5.000,00
Untuk pemesanan ukuran lain bisa menghubungi owner di kontak yang sudah disediakan dengan kesepakatan harga bersama sesuai dengan prinsip dan  ketentuan keluarga Dauni.

Komentar